Kamis, 18 November 2010

CARA MEMBUAT SANDAL DARI BAHAN-BAHAN BEKAS

alat dan bahan :
-gunting
-karton
-lem aibon
-bungkus makanan bekas
-spon tebal
-spon tipis
-pita kain

Cara membuat nya :

-guntinglah karton dengn bentuk sandal yang berukuran kaki anda
-setelah itu,guntinglah brmacam2 bungkus makanan itu dan tempelkan di karton tersebut dgn lem aibon
-lalu buatlah lagy dari karton yg berbentuk untuk penghalang kaki atas anda,setelah itu tempelkan lagy dgn bungkus makanan
-lalu buatlah lubang yg pnjang di kanan dan kiri,untuk memasukan tambahan karton yg guna nya untuk penghalang kaki anda
-jgn lupa menggunting spon tipis yg berbentuk sandal tsb,klo sudah,langsung tempelkan spon ke karton tsb dgn menggunakan lem aibon
-lalu,menempelkan spon tipis itu ke karton,anda bisa langsung masukan tambahan karton tsb.setelah itu,jahit bagian itu untuk memperkuat penghalang kaki tsb.
-kalau sudah,anda bisa memasang pita di bagian pinggir sandal,kelilingi sandal tsb dgn pita dan pita tersebut dijahit.
-jika sudah semua itu,terakhir tempelkan spon tebal yg bergerigi itu di sandal tersebut,agar sandal tsb tidak licin.
-setelah itu sendal siap di pakai. :-)

1 komentar: